Seohyun Namanya Di-Blacklist Bandara Amerika Gara - Gara Tomat

 

Seohyun ternyata memiliki masalah dengan bandara sehingga namanya di-blacklist. Hal itu bermula dari tomat yang dibawa oleh Seohyun tapi lupa ia daftarkan ke petugas bandara di Amerika. Maknae Girls' Generation ini mengaku khawatir akan diinterogasi bandara itu lagi gara-gara insiden tersebut.

"Sebelum penerbangan aku membawa tomat untuk kumakan di dalam pesawat dan aku lupa mendaftarkannya dalam daftar barang bawaan," tutur Seohyun. "Kemudian anjing pelacak narkoba mengendus tasku sehingga petugas bertanya apa yang kubawa."

Seohyun pun menjelaskan bahwa barang tersebut hanya tomat, namun petugas tetap memasukkan namanya dalam daftar hitam. "Aku mengatakan itu adalah tomat. Dia memarahiku 'Kenapa tidak kamu daftarkan?' dan kemudian menuliskan namaku di daftar blacklist," keluhnya.

Dikenal memiliki tata krama tinggi, insiden itu pun membekas di hati Seohyun. Ia mengaku masih kepikiran mengingat daftar blacklist tersebut. "Jadi tampaknya masih akan dipanggil dan diinterogasi setiap kali aku pergi ke bandara itu," ucapnya khawatir.

Want to know more? Click!

BoA Mesra dengan Taemin SHINee ?

 


Pelantun "Only One", BoA akan merilis single baru berjudul "Disturbance". Sebagai bagian dari promo, BoA menggandeng Taemin SHINee dalam cover single tersebut.

Menurut rencana, "Disturbance" akan dirilis 28 Januari. Keberadaan Taemin yang berpose mesra dengan BoA itu membuat para fans penasaran apakah member SHINee itu juga akan menyanyi di single "Disturbance".

Lagu yang ditulis sendiri oleh BoA itu akan mengusung aliran musik pop dikombinasikan dengan neo-soul. Perilisan single itu sendiri sebagai bagian dari promo konser solo pertama "BoA Special Live 2012 - Here I Am".

Nantinya, konser solo tersebut akan dihelat di Seoul Olympic Hall, 26 dan 27 Januari. "Ini akan menandai penampilan solo BoA semenjak debutnya dan banyak fans sangat antusias. Akan menjadi kesempatan yang hebat untuk menyaksikan penampilan BoA yang penuh semangat dan karismatik," kata juru bicara SM Entertainment, beberapa waktu lalu.
Want to know more? Click!

SNSD Sempat Mencoba Nonton Film Porno ?

 


Girls' Generation mendapatkan pertanyaan sensitif saat tampil di acara "Radio Star". Mereka ditanyai apakah juga membicarakan hal mesum seperti layaknya laki-laki. Para member pun mengaku juga melakukannya dan pernah berusaha untuk nonton tayangan porno.

"Di beberapa negara di luar negeri jika kamu menyalakan televisi maka juga bisa dengan mudah mengakses tayangan porno," ucap Jessica kemudian memandang Sunny. "Kami bahkan pernah berusaha untuk menontonnnya kan?"

Hyoyeon kemudian menjelaskan bahwa mereka gagal melakukannya meski penasaran. Mereka urung melakukannya karena khawatir tayangan itu akan masuk dalam daftar tagihan kamar hotel. Namun mereka juga sempat mencari cara lain untuk menontonnya karena saking penasarannya.

"Tapi pada akhirnya kami tidak menontonnya. Aku dengar itu (channel televisi) akan ada di tagihan hotel nantinya," imbuh Jessica. "Kami bahkan sempat berpikir ingin menggunakan kamar siapa (untuk menonton). Kurasa saat itu kamar Seohyun."
Want to know more? Click!

Lee Minho, Mendadak Dipeluk Fans di Panggung

 

Menjadi selebriti terkenal sering dihadapkan pada kejadian tak terduga yang dilakukan oleh fans. Lee Min Ho juga baru saja mengalaminya saat menghadiri acara di china. Ia mendadak diserbu seorang fans saat berada di atas panggung.

Insiden tersebut terjadi saat Min Ho menerima penghargaan Popularity Award di acara 12th China Fashion Awards. Saat melakukan pidato tiba-tiba seorang fans perempuan naik ke atas panggung. Fans itu langsung mengalungkan syal pada Min Ho dan memeluknya.

Min Ho hanya bersikap kalem menerima hadiah tersebut dengan senyum yang cerah. Setelah itu si fans nyelonong ini kembali duduk di kursinya. Sikap bintang serial "City Hunter" ini pun dipuji oleh para netizen.

"Lee Min Ho benar-benar perwakilan Korea si seluruh Asia, dia meresponnya dengan baik," komentar netter. "Dia memiliki sikap yang baik," imbuh lainnya. "Ketenangan dan senyumnya membuatku ikut tersenyum."
Want to know more? Click!

Perubahan Penampilan SNSD Disindir di Acara 'Radio Star'

 


Girls' Generation baru-baru ini merilis MV "Dancing Queen" dan "I Got A Boy" yang menunjukkan penampilan mereka di masa lalu dan sekarang ini. Rupanya perbedaan itu dijadikan bahan obrolan di acara "Radio Star". Para host di sana, termasuk Kyuhyun, menggoda SNSD habis-habisan.

Acara "Radio Star" sudah dikenal dengan komentar para hostnya yang pedas dan sering tanpa basa-basi. Kali ini mereka membicarakan MV "Dancing Queen" yang syutingnya dilakukan 4 tahun silam. Namun saat sedang mempertanyakan perubahan penampilan dengan di "I Got A Boy", Kwon Yuri buru-buru memotong pembicaraan.

"Jika kalian lihat lagi, ini konsep yang sama seperti ketika 'Gee' keluar," ucap Yuri cepat yang langsung ditimpali Yoo Se Yoon UV. "Kami tidak berbicara tentang hal-hal yang terlihat sama, kita sedang berbicara tentang hal-hal nampak berbeda."

Yoo Se Yoon kembali menekankan ingin membahas apa saja yang berbeda dari penampilan SNSD dulu dan sekarang. Lalu Jessica mencoba mengambil alih pembicaraan. "Itu adalah saat ketika kami masih bayi," ucapnya yang masih dibantah Se Yoon. "Aku kan tidak bilang kalian mirip bayi."

Para member SNSD masih berusaha meyakinkan Se Yoon dengan memberi penekanan. "Kami masih terlihat sama kok dengan saat melakukan 'Gee'," ucap mereka yang membuat semuanya tertawa.

"Kami tidak membicarakan masa-masa 'Gee'! Kami ini bilang kalian terlihat berbeda dari masa 'I Got A Boy'," tegas Se Yoon sekali lagi. Untunglah kalimat itu mengakhiri perdebatan panjang dan beralih ke topik lainnya.
Want to know more? Click!

CN Blue : Band Korea Pertama yang Siap Gelar Tur Konser Dunia

 

Dengan sambutan positif atas album "Re: Blue", CN Blue, berencana menggelar tur dunia. Hal ini menjadikan CN Blue sebagai band Korea pertama yang akan menggelar tur di berbagai negara.

"CN Blue baru saja merencanakan tur dunia 2013 mereka," demikian pernyataan dari FNC Entertainment. "Mereka tak hanya akan manggung di negara Asia seperti China, Singapura atau Hong Kong tetapi juga Eropa, Australia, Amerika Utara dan Amerika Selatan."

Start tur dunia itu akan dimulai di Seoul, Mei mendatang. Konser ini akan digelar diantaranya di Taiwan, Singapura, Thailand, Beijing dan Shanghai. Untuk lokasi konser CN Blue di Amerika Serikat dan Eropa masih dalam tahap negosiasi.

"Re: Blue" telah dirilis 14 Januari lalu. Album tersebut menghadirkan single andalan "I'm Sorry" beraliran rock yang mengusung tema percintaan.

Want to know more? Click!

Tiffany dan Taeyeon Ceritakan Pengalaman Menulis Lirik " I Got a Boy "

 


Tiffany dan Tae Yeon mengungkapkan pengalaman mereka dalam menulis lirik di album Girls' Generation, "I Got A Boy". Rupanya ada kesedihan tersendiri karena tak semua lirik yang ditulis oleh member bisa masuk di album tersebut.

"Aku merasa sedih karena hanya lirik bahasa Inggrisku yang selalu lolos," ujar Tiffany. "Meski semua member mencoba menulis lirik, tapi tak semuanya bisa dipilih."

Terkait menulis lirik lagu, Tae Yeon mengakui dirinya masih membutuhkan banyak latihan. "Lirik ciptaanku tidak lolos. Aku berharap kami punya banyak waktu untuk berlatih," curhatnya.

Selain soal menulis lirik, Tiffany juga mengungkapkan pendapatnya soal mengenakan sneakers untuk video musik "I Got A Boy". Meski banyak menuai pujian karena terkesan imut, Tiffany menganggap perbedaan tinggi jadi terlihat jelas jika tanpa hak tinggi.

"Ada banyak pujian yang mengatakan kalau kami terlihat imut karena melepas sepatu hak tinggi," sahut Tiffany. "Tapi ketika berdiri dalam satu baris, terlihat sekali perbedaan tinggi. Itulah hal buruk jika kita memakai sneakers."
Want to know more? Click!

Nickhun Muncul Perdana di Korea Setelah Kasus Tabrakan

 


Nichkhun diketahui sudah beberapa kali beraktivitas bersama 2PM sejak kasus tabrakan pada Juli 2012. Meski begitu hingga kini ia belum pernah secara resmi muncul di acara publik di Korea. Namun pada 22 Januari Nichkhun akhirnya menandai comeback di muka publik.

Acara publik perdana Nichkhun ini adalah "Nepa History Show & 2013 Isenberg Launching Fashion Show" yang berlokasi di COEX, Seoul. Nichkhun juga hadir bersama member 2PM lainnya di sana. Ia hadir mengenakan setelan kemeja yang dilapisi jaket.

Nichkhun absen dari muka publik sejak terlibat kasus menabrak pengendara motor saat mengemudi sambil mabuk. Ia sempat tampil di acara MBC "2012 KOICA's Dream" dan terbang ke Tanzania untuk menjadi sukarelawan saat masa vakum dari keartisan. Tak heran, kemunculan resmi ini ditanggapi gembira oleh para netizen.

"Ternyata sudah lama sekali ya sejak Juli, sekarang aku bahagia melihatnya," tulis seorang netter. "Mengawali tahun baru cocok untuk menandai awal yang baru juga," imbuh lainnya. "Nichkhun kelihatan kurus banget tapi yang penting dia sudah muncul lagi."

Want to know more? Click!

Yoseob Sempat Diajak Kencan Dengan Anggota Girlband ?


Tampaknya kini semakin banyak idol yang semakin terbuka membicarakan kehidupan asmaranya, termasuk Yang Yo Seob. Member Beast ini tidak sengaja membicarakannya saat tampil di acara "Beatles Code 2". Ternyata ia sempat berkencan dengan seorang member girlband.

Penyataan itu bermula saat host Shindong bertanya apakah Yo Seob suka dengan cewek yang berinisiatif mengajak berkencan. Yo Seob pun membenarkan namun ia menegaskan hubungan itu sekarang telah berakhir.

"Ya aku melakukannya dulu. Aku menyukainya tapi takut menjalaninya," ungkap Yo Seob. "Bagaimanapun juga sulit untuk berkencan dengan sesama selebriti. Sebagai idol dan member sebuah grup aku tidak ingin melukai hubungan itu."

Meski menolak perempuan itu namun Yo Seob mengaku masih dekat hingga kini. "Aku masih berteman member girlgroup yang kutolak itu," ucap pemilik single solo "Caffeine" ini.

Host lainnya pun berusaha untuk mengorek identitas perempuan yang ditolak Yo Seon tersebut. "Apakah dia menggunakan nama Korea? Atau pakai nama Inggris?" tanya Jang Dong Min yang kemudian ditolak Yo Seob. "Aku tidak akan mengatakan identitasnya demi kebaikan dirinya," tutup Yo Seob.
Want to know more? Click!

Donghae Pamer Selca Sedang Mandi

 


Selca yang diunggah Lee Donghae Super Junior kali ini tampaknya membuat para penggemarnya histeris. Bagaimana tidak? Donghae berpose saat sedang mandi di dalam kamar mandi.

"Mandi dulu sebelum fanmeeting," tulis Donghae di akun Weibo pada 18 Januari lalu. Di foto hitam putih tersebut tampak Donghae dalam keadaan basah dan masih berada di dalam kamar mandi. Tubuh Donghae pun hanya ditutupi oleh handuk yang digantungkan di kaca.

"Aku penasaran siapa yang memotret Donghae," komentar seorang fans. "Oppa aku mau dong mandi bareng kamu," imbuh lainnya. "Aku kaget melihatnya, tapi Donghae emang ganteng banget."

Baru-baru ini sebagai member Super Junior-M, Donghae dan Kyuhyun membuat akun Weibo untuk berkomunikasi dengan fans China. Saat ini Donghae sudah memiliki 160 ribu follower dan Kyuhyun mengumpulkan 200 ribu follower.
Want to know more? Click!

10 Rahasia Tentang SNSD

Ke-9 Member Hidup Bersama
SNSD tinggal di salah satu apartemen kelas atas di Seoul. Ada 5 kamar yang disediakan untuk mereka

Yoona ~ Yuri
Jessica ~ Soo Young
Hyo Yeon ~ Seo Hyun
Tae Yeon ~ Sunny
Tiffany

Berebutan Kamar Mandi
Mereka main ‘Gunting – kertas – batu’ dulu sebelum masuk kamar mandi .
Member yang pertama kali bangun ngebuat sarapan , sedangkan yang paling lama bangun akan ngebersihkan seluruh apartemen.
Dan yang biasanya paling cepat bangun adalah Hyoyeon dan yang paling lama bangun adalah Jessica.

Kasi Nama Dong di Underwear Mereka
Badan mereka kan rata-rata sama , jadi mereka ngasi inisial nama mereka di underwearnya.
Oia , mereka juga ga boleh punya hubungan special dengan lawan jenisnya…Ya kalau emang suka sama cowok,mereka harus menyembunyikannya…Sudah ada kesepakatan tak tertulisnya looh !

Perkuat Hubungan antar Member
Setiap hari mereka wajib berpegangan tangan dan berbicara minimal 5 menit kepada setiap member.

Beauty & Diet
Karena SNSD terkenal dengan kerampingan body dan kaki mereka , seharusnya mereka menjaga pola makan mereka.
Tapi salah satu penulis mengatakan ,”Sepertinya mereka tidak terlalu membatasi makanan yang mereka makan. Konsisten setiap sekitar 3 minggu sekali mereka memesan pizza dan mereka bolak-balik ke toko sosis. “
Member yang paling ngejaga tubuh dan kulitnya adalah Maknae Seo hyun .Seohyun nggak mau makan makanan instan atau junkfood.

Menghabiskan Waktu Bersama saat liburan
Mereka sering menghabiskan waktu bersama saat liburan.Sama seperti gadis biasa lain ,mereka memakai masker dan topi (nyamar) ke taman hiburan , berbelanja dan makan-makan.
Pernah satu kejadian , Sunny , Hyoyeon , Jessica dan Tiffany pergi ke taman hiburan lalu ketahuan sama para fans dan fans pun mengambil foto mereka.
Perusahaan marah dan mengatakan , “Lain kali kalau kalian pergi-pergi, jangan lupa pakai make-up.”Pernah juga mereka pergi ke bar bersama , Tiffany mengatakan kalau peminum terburuk adalah Sooyoung dan Jessica.Ketika mabuk Sooyoung menjadi marah-marah sedangkan Jessica menjadi ‘telephone demon’–>(kalau mabuk si Jessica suka nelfon sendiri sambil marah-marahin orang lain).
Want to know more? Click!

Arti Sebuah 'kebahagiaan' Menurut SNSD

Yoona : Mendapatkan waktu untuk memperbaiki diri sendiri, saya pikir waktu itu adalah kebahagiaan. Pada akhir, saya sudah berfikir bahwa itu akan menyenangkan untuk menikmati hobi yang saya sukai. Ketika saya ingin belajar sesuatu, saya harap saya bisa melakukan itu. Setiap kali aku punya waktu, dan bahwa aku akan mendapatkan kebahagiaan dan
kenyamanan saat melakukan hal itu.

Yuri : Saya tipe orang yang menemukan kebahagiaan yang berbeda ketika saya sedang bekerja dan tidak. Jika setiap hari memiliki jadwal dan saya tidak bisa menyeimbangkann­­ya dengan istirahat, itu akan melelahkan. Mampu menemukan kebahagiaan dalam pekerjaan, dan mendapatkan istirahat yang baik ketika beristirahat adalah kebahagiaan.
 Jessica : Sementara aku senang melakukan kegiatan dengan Girls' Generation, saya juga berpikir banyak tentang keinginan untuk pergi ke sekolah. Saya ingin mencoba bersekolah di AS. Saya ingin mengalami kehidupan kampus. Dan secara pribadi, saya ingin belajar di sekolah. Karena kami bekerja selama lebih dari 6 tahun, tidak ada cukup waktu untuk belajar dengan benar.

Taeyeon : Saya pikir aku bahagia bekerja di musik dan bernyanyi. Sementara itu baik untuk istirahat, saya berharap ada kesempatan bagi kita untuk membayar orang-orang yang mengawasi comeback kami. Saya berharap kami bisa memiliki sebuah konser. Saya ingin Girls' Generation memiliki sebuah konser seperti penandatangan lainnya.
Tiffany : Ada banyak hal yang ingin saya lakukan. Apakah itu musik atau akting, dan apakah saya pergi dan aktif di AS (Amerika Selatan). Aku tipe orang yang menemukan kebahagiaan dalam pekerjaan. Juga saya tidak berfikir kegiatan individu untuk mendapatkan keuntungan sendiri. Melalu individu and, bukan berarti bahwa Girls' Generation tidak lebih baik, juga?. Tim harus melakukan dengan baik bagi diri sendiri untuk menemukan kebahagiaan.

Seohyun : Saya senang saat ini. Saya pikir saya sudah mendapatkan pemahaman tentang bagaimana untuk menikmati diri sendiri. Saya senang bekerja, dan itu sama ketika beristirahat. Saya sangat senang saat bermusik. Saya ingin mencoba menulis, dan lebih banyak hal dengan musik. Saya ingin mencoba akting, serta musikal. Saya ingin melakukan hal-hal yang perlahan seperti Unni-Unni saya saat ini. Saya pikir, hidup itu panjang.
Hyoyeon : Kebahagiaan bagi saya adalah saat masih berada di panggung saya ingin menunjukkan sisi yang lebih dari saya di atas panggung. Secara pribadi, masih ada banyak hal yang belum mampu saya tunjukkan di atas panggung. Saya ingin menunjukkan soal menari dan menyanyi, dan sisi lain dari saya setelah melakukan itu.
Sunny : Jujur. Kami tidak memiliki banyak waktu luang. Jadi aku tidak bisa memikirkan apapun secara rinci. Tapi aku merasa bahagia ketika melakukan kreatif / original bekerja. Saya ingin belajar lebih banyak. Saya pikir kebahagiaan terbesar sekarang adalah memainkan peran dalam Girls' Generation.
Sooyoung : Aku mirip dengan Yuri, tapi aku ingin mencari ketenangan saat selesai bekerja. Aku sudah berfikir tentang keinginan untuk lulus dengan aman baru-baru ini. Saya ingin bertemu dengan sebuah peran drama yang baik. Setelah berakhir, saya punya pemahaman yang baik tentang hal itu [Akting], itu sangat berkesan.
 
Want to know more? Click!

Gaon Chart National Digital Singles Ranking

1. Girls’ Generation – “I GOT A BOY” 

2. Dazzling Red Hyosung, Hyorin, HyunA, Nana, Nicole – “This Person”

3. Girls’ Generation – “Dancing Queen”

4. Baek Ji Young – “Hate”

5. JeA ft. Jung Yup – “Let’s Hug”

6. Lee Seung Gi – “Return”

7. Sunny Hill – “Goodbye To Romance”

8. Yang Yoseob – “Caffeine”

9. Dynamic Black Kikwang, Jinwoon, Hoya, Lee Joon, L. Joe – “Yesterday”

10. Mystic White Bora, Gayoon, Lizzy, Jiyoung, Sunhwa – “Mermaid Princess”

Want to know more? Click!

YoonA Dimata Member SNSD

Jessica : Yoona adalah saeng yang sangat cantik dan menggemaskan. Tapi jujur saja ia sangat kaku jika disuruh bergaya dingin karena ia adalah pencipta humor yang baik.

Taeyeon : Adik yang paling optimis. Dia sangat pantang menyerah, bahkan hampir setiap hari ia menyuruhku untuk mengajarinya menyanyi. Dia adalah wanita tangguh dan kuat.

Tiffany : dia sangat lincah. Pandai dalam menari. Tetapi, aku sangat tidak suka melihatnya bergaya aegyo, suaranya akan menyerupai seorang ahjumma.

Yuri : teman yang baik bagiku. Ia selalu menghiburku bahkan ia selalu menyempatkan diri untuk bermain bersamaku saat ia benar-benar sibuk. Aku salut padanya.

Sooyoung : aku sangat menyukai wajah innocentnya . Dia sangat cantik, tapi aku mulai kesal jika ia diam-diam mengambil makananku, dia adalah teman 'shikshin' terbaikku.

Seohyun : menurutku, Yoona unnie adalah unnie yang sangat baik. Ia selalu memperhatikanku­ dan juga unnie-unnie yang lain. Ia juga pandai berakting, sesekali aku belajar akting dengannya karena banyak yang berkata bahwa aktingku sangat kaku.

Sunny : ia selalu memintaku untuk beraegyo di hadapannya. saat aku menolaknya ia akan berteriak 'unnie' dengan sangat keras ditelingaku. Aku sangat sebal jika ia mulai melakukan itu.

Hyoyeon : Yoona adalah sasaran utamaku. Aku selalu memhnjam IPad-nya untuk membalas UFO, dan aku selalu meminjamnya jika ia sedang asyik bermain games di IPad-nya itu.
Want to know more? Click!

Anggota Grup Yang Memiliki Anti Fans Terbanyak Secara Individu

Among Women:
1. Park Bom (2NE1)
2. Kim Hyoyeon (SNSD)
3. Jeon Jiyoon (4Minute)
4. Lee Chae Rin (2NE1)
5. Sandara Park (2NE1)
6. Sunny Lee (SNSD)
7. Kim Taeyeon (SNSD)
8. Gong Minji (2NE1)
9. Kwon Yuri (SNSD)
10. Tiffany Hwang (SNSD)
11. Choi Sooyoung (SNSD)
12. Im Yoona (SNSD)
13. Kwon Sohyun (4Minute)
14. UEE (After School)
15. Jessica Jung (SNSD)
16. Seo Joo Hyun (SNSD)
17. Bae Suzy (MissA)
18. Park Sun Young (T-ara)
19. Kim Hyuna (4Minute)
20. Amber Liu (Fx)


Among Men:
1. Lee Seung Hyun (BigBang)
2. Jang Hyun Seung (B2ST)
3. Kwon JiYong (BigBang)
4. Choi Seung Hyun (BigBang)
5. Dong Young Bae (BigBang)
6. Park Sang Hyun (MBLAQ)
7. Lee Taemin (SHINee)
8. Choi Siwon (SuJu)
9. Yang Yoseob (B2ST)
10. Yoon Doojoon (B2ST)
11. Kim Kibum (SHINee)
12. Choi Minho (SHINee)
13. Lee Jin Ki (SHINee)
14. Nickhun (2PM)
15. Kang Daesung (BigBang)
16. Son Dongwoon (B2ST)
17. Lee Joon (MBLAQ)
18. Kim Jong Hyun (SHINee)
19. Kim Hyun Joong (SS501)
20. Lee Kikwang (B2ST)
Want to know more? Click!

14 Sexy KPop Male Idol Group Leaders

1. B.A.P's Bang Yong Guk

2. Beast's Doojoon 

3. Big Bang's G-Dragon 


4. 2AM's Jokwon


5. Ft.Island's Jonghoon


6. EXO-M's Kris


7. Super Junior's Leeteuk


8. SHINee's Onew


9. MBLAQ's Seungho


10. EXO-K's Suho


11. Infinite's Sunggyu


12. CN.Blue's Yonghwa


13. TVXQ's Yunho


14. Block B's Zico

Want to know more? Click!

Pengakuan Sunggyu INFINITE Tentang Cinta Pertamanya



Sunggyu INFINITE baru-baru ini membicarakan tentang cinta pertamanya.

Sunggyu akan muncul di episode 14 Januari dari Mnet Beatles Code 2 dan berkata, “Aku menyanyikan lagu “A Dream of a Doll” untuk pacarku. Dia dan aku berada di satu band sekolah yang sama. Dia bermain piano dan aku adalah vokalisnya. Aku tidak jatuh cinta padanya pada pandangan pertama tapi kemudian aku menyadari bahwa aku memperhatikannya.”

Dia juga berbicara tentang mengapa dia putus dengan pacar pertamanya.

Dalam preview untuk show ini, Sunggyu ditanya apakah ia memiliki seseorang yang ia cintai saat ini. Dia menarik banyak perhatian dengan menjawab “aku punya”.

Hoya INFINITE juga tampil di acara itu dan mengejutkan MC dengan mengatakan bahwa dia syuting adegan ranjang pertamanya dengan aktor Seo In Guk. Hoya sebelumnya muncul di drama TvN “Reply1997″ bersama dengan Seo In Guk.
Want to know more? Click!

Yoona SNSD Pernah Ditawari Bisnis Hiburan Dewasa

Salah satu member SNSD, Yoona membuat pengakuan yang mengejutkan di acara KBS ‘Hello’. Dalam acara tersebut, para selebriti berbagi dan mendengarkan cerita dari masyarakat biasa. Salah satu wanita yang merupakan peserta acara tersebut berbagi cerita tentang kekhawatirannya memiliki wajah yang tua di umur yang masih muda.

Mendengar hal tersebut, ternyata Yoona juga mempunyai pengalaman serupa. Penyanyi yang juga pernah membintangi beberapa serial drama tersebut berkata, “Ketika usiaku lebih muda, aku memiliki wajah yang lebih tua dari umurku yang sebenarnya. Saat itu ada orang yang memberikanku kartu nama yang ternyata berasal dari industri hiburan dewasa.”

Mendengar hal tersebut, para penonton pun terkejut. Bagaimana bisa wanita secantik Yoona yang menghiasi banyak iklan di Korea karena wajah mudanya yang menawan, malah disangka lebih tua dari usianya. Ternyata tak hanya orang dari industri hiburan dewasa tersebut yang salah persepsi dengan umur Yoona, para mahasiswa pun banyak yang menyangka Yoona lebih tua dari usia aslinya karena wajahnya yang nampak lebih tua. Bahkan banyak dari mereka yang meminta nomor ponsel Yoona saat ia masih dibangku sekolah.

Lagi-lagi para penonton dibuat tak percaya atas kejadian yang pernah dialami Yoona tersebut.
Credit : http://www.allabout-koreanstars.blogspot.com/
Want to know more? Click!

Big Bang Profile and Facts

 
Big Bang (빅뱅) is a Korean pop group made up of five members of the group was created by YG Entertainment, through a long audition process that was sent as a 10 episode documentary One member was dropped and the official group debuted at the YG Family 10th Anniversary Concert August 19, 2006 The five members of the group is G-Dragon/G- 드래곤 (Kwon Ji Yong 권지용, leaders rap vocals) TOP / Tempo (Choi Seung Hyun 최승현, rap vocals) Tae Yang (태양) / YB Taekwon (Dong Young Bae 동영배, song rapper) Dae Sung / 대성 (Kang Dae Sung 강대성, vocals) & Seung Ri / 승리 (Lee Seung Hyun 이승현, vocals) Despite the members' young ages, they are a multi-talented team trained in all aspects of music (ie singing Rap Dance compose and write lyrics) BIBang G-Dragon G leaders have trained with YG for six years, fellow intern Tae Yang also trained for six years TOP Group member was known in the underground hip-hop world for his beat-boxing and rapping skills and is the oldest in the group, Dae Sung is the ever-smiling vocalist of the group still attend school regularly Dae Sung frequently praised by other YG artists for his singing Seung Ri, the youngest member and the last to be added to the group is known for his dancing skills...


2006: Debut and success
Big Bang made their debut at the YG Family concert, held on August 19th, 2006 at the Gymnastics Arena in Seoul Olympic Park. The group originally consisted of six members, but one was dropped in the ninth episode of their documentary video. Originally, two were intended to be dropped, SO-1 and Seung Ri. However, only SO-1 was dropped with Seung Ri still in the group.

Big Bang released their first single, "The First Single Album," on August 29, 2006 with the song "This Love" getting high requests among radio stations. Their second single "Big Bang is V.I.P." was released a month later on September 28, 2006. Again, it was a success. On November 22, 2006 they released their third single entitled "B I G B A N G 0 3". In December 30, 2006, Big Bang had their very first concert titled, The Real. The concert was a success, filling all 12,000+ seats. They also released a music video of their cover song from Israel "My Girl", with Tae Yang as the soloist, bringing much of the attention to him. The following month, their first album "Since 2007" was released, with a total of 110,408 copies sold.

2007: Breakthrough success and the song "Lies"


  • G-Dragon
Postion: Leader / Main Rappel / Composer / Song writer
Name: Kwon Ji Yong (권지용)
Real name : Kwon Ji-yong
Date of birth : August 18th, 1988
Physique : 170cm, 54kg
Education : Traditional Arts Middle School
Hobbies : Drawing, listening to music
Talents : Rap, dance, beat box, songwriting

G-Dragon is the leader of Big Bang. He has been trained by YG Entertainment since the age of twelve, often at the side of fellow member Tae Yang. He often composes and produces the group’s material. His first mini-album is scheduled to be released in August, 2009.


  • Taeyang
Position: Vocalist / Second Leader / Center
Real Name: Dong Yong Bae (동영배)
Date of birth : May 18th, 1988
Physique : 170cm, 56kg
Hobbies : Playing basketball, listening to music, watching TV
Talents : Rap, dance

Tae Yang’s first appearance, along with G-Dragon, was made in one of 1TYM’s music video. Tae Yang started out as a rapper, but is now the main vocalist of Big Bang. He was the first one to release a solo album called HOT during the summer of 2008 and had his first solo concert. On 2008-8-7 he opened a concert for Alicia Keys in South Korea, where he performed his 2 singles: (Prayer) and (Look only at me). Tae Yang is also known for his free style dancing ability, which has become more prominent since the band’s debut. According to Naver, Tae Yang’s next album will be a full album (not a mini) and is scheduled to be released in either August or September. It will be produced by YG Entertainment’s rising producer and 1Tym Member Teddy. Currently, Teddy is busy working on 2NE1’s album but he’ll immediately shift his full focus over to Taeyang once the work on 2NE1’s album is complete.


  • Seung-ri
Position: Vocalist / Mangnae
Real Name: Lee Seung Hyun (이승현)
Stage Name : Seung Ri (승리); V.I
Date of birth : December 12th, 1990
Physique : 174cm, 57kg

Seungri initially joined Battle Shinhwa, a reality show aiming to find the next Shinhwa; he was rejected after the 13th episode. He later tried out for Big Bang and was successful. Seung Ri is the “little brother”, also called the “maknae”, of Big Bang. He provides dance and choreographing skills to the band’s performances. Seungri was the first member to be in a musical, starring in Sonagi. Seungri was the second member of the group to participate in solo activities, promoting his solo single “Strong Baby” which was included in the group’s second album. Seungri is also the second member to debut as an actor. He stars in the film Oorijibae Wae Watni ( “Why Did You Come To Our House”) which was released in April 2009.


  • Daesung
Position: Lead Vocalist
Real Name: Kang Dae Sung (강대성)
Date of birth : April 26th, 1989
Physique : 173cm, 62kg
Education : Kyung-in High School

Daesung is the second Big Bang member to star in a musical, the Korean adaptation of Cats. He is a permanent fixture on Family Outing, a variety show that is part of SBS’s Good Sunday line-up. He also released two trot singles one in 2008 and the other in early 2009.


  • T.O.P
Position: Rapper / Beat Boxer / Composer / Oldest
Name: Choi Seung Hyun (최승현)
Real name : Choi Seung-hyun
Date of birth : November 4th, 1987
Physique : 180cm, 65kg
Education : Seoul Arts College
Talents : Rap, beat box, songwriting

Before joining Big Bang, he received recognition by winning KBS’s “Rap Battle” in 2003. T.O.P. acted in the Korean television drama I Am Sam. He is currently filming in the planned drama Iris alongside actors Kim Tae Hee and Lee Byung Hun. He is also filming a teenage suspense drama 19 alongside fellow member Seung Ri. Aside from his role in Big Bang, he has collaborated with various artists, including Red Roc’s “Hello,” singer Gummy’s “Mianhaeyo” ( “I’m Sorry“), and Uhm Jung-hwa for “D.I.S.C.O.” He is the oldest in the group.


  • Big Bang Discography :

Singles
The First Single Album
Released: August 28, 2006
Sales: 62,000
Language: Korean
Tracklist
Intro (Put Your Hands Up)
We Belong Together (Feat. Park Bom) 눈물뿐인 바보 (A Fool's Only Tear) This Love (G-Dragon Solo)

2nd Big Bang is V.I.P.
Released: September 28, 2006
Sales: 52,000
Language: Korean
Tracklist
La La La
Ma Girl (Tae Yang Solo)
V.I.P
La La La (Instrumental)

3rd B I G B A N G 0 3
Released: November 21, 2006
Sales: 50,000
Language: Korean
Tracklist:
VICTORY (Intro)
Big Bang
Forever With You (Feat. Park Bom)
Good Bye Baby 웃어본다 (Try Smiling)

Albums
Volume 1 - Since 2007
Released: December 21, 2006
Sales: 106,000+
Language: Korean
Tracklist
Intro (Big Bang)
She Can't Get Enough
Dirty Cash
Next Day (Daeum Nal, 다음날)(Seung Ri Solo)
BIG BOY (T.O.P Solo)
Shake It (Heunduro, 흔들어)(Feat. Ji Eun)
A Fool's Only Tears (Nunmulppunin Babo, 눈물뿐인 바보)
Ma Girl (Tae Yang Solo)
La La La
This Love (G-Dragon Solo)
Try Smiling (Useo Bonda, 웃어본다)(Dae Sung Solo

Number 1
Released: October 22, 2008
Language: English/Japanese/Korean
Sales: 70,238+
Weekly Position: #13
Tracklist
Intro
Number 1
Make Love (English Version)
Come Be My Lady
Day After Day (Haru Haru, 하루 하루)
With U
How Gee
Baby Baby (English Version of Last Farewell, Majimak Insa, 마지막 인사)
So Beautiful (English Version of Unknown Number, 없는 번호)
Remember
Heaven (Cheonguk, 천국)
Everything
Always
Candle - Together Forever (Japanese Version of Together Forever, A Fool's Only Tears, Nunmulppunin Babo, 눈물뿐인 바보)[Normal Edition Bonus Track]

Remember
Released: November 5, 2008
Language: Korean/English
Sales: 210,000+(still charting)
Tracklist
Everyone Scream (Intro)(INTRO - 모두 다 소리쳐)
Oh, Ah, Oh (오, 아, 오)
Sunset Glow (뷹은 노을)
Sparkling Sparkling (Banjjak Banjjak, 반짝반짝)
Strong Baby (Seung Ri's Solo)
Wonderful
Foolish Love (멍청한 사랑 )
Day After Day (Haru Haru, 하루 하루)(Acoustic Version)
Lies (Koh Jid Mah, 거짓말)(Remix)
Last Farewell (Majimak Insa, 마지막 인사)(Remix)
Remember (Korean Version)

1st Live Concert Album - The Real
Released: February 8, 2007
Sales: 15,211
Language: Korean
Tracklist
Big Bang (Live)
V.I.P (Live)
Ma Girl (Tae Yang Solo) (Live)
Nunmulppunin Babo (A Fool's Tear) (Live)
We Belong Together (Live) (Feat. Park Bom)
Forever With You (Live) (Feat. Park Bom)
Useo Bonda (Trying To Laugh) (Live)
BIG BOY (Live)
Daeum Nal (Next Day) (Live)
She Can't Get Enough (Live)
Dirty Cash (Live)
This Love (G Dragon Solo) (Live)
La La La (Live)
Good Bye Baby (Live)
Heundeureo (Shake It) (Live)
Dirty Cash (For Fan - Original Track)

2nd Live Concert Album - The Great
Released: February 29, 2008
Language: Korean
Tracklist
Crazy Dog + 환상 속의 그대 (You In Fantasy)
Shake It (Featuring Ji Eun)
Wild Wild West
Try Smiling (Dae Sung Solo)
Next Day (Seung Ri Solo)
Ma Girl (Tae Yang Solo)
La La La
Fool
This Love (G Dragon Solo)
Lies
Pretend To Be Unconcerned (T.O.P. Solo)(Feat. Ji Eun)
A Fool's Only Tears
But I Love U (G Dragon Solo)
Last Farewell
Always (Encore)
Lie (Encore)

2009 Big Bang Concert Live Album - Big Show
Released: April 22, 2009
Language: Korean
Tracklist
하루하루 (Orchestra Ver.)
천국 (Orchestra Ver.)
Strong Baby (Seung Ri Solo)
Number 1
Stylish (The FILA)
나만 바라봐 (Remix) (Tae Yang Solo)
아무렇지 않은 척 (Remix)
Lady
Wonderful
착한사람
Make Love
오,아,오
마지막 인사 (Remix)
붉은노을
Oh My Friend
거짓말 (Remix)

Mini Albums
Always
Released: August 16, 2007
Sales: 113,000+
Language: Korean
우린 빅뱅 (We Are Big Bang)
거짓말 (Lie)
없는 번호 (Wrong/Missing Number)
아무렇지 않은 척 (T.O.P Solo) (Feat. Ji Eun)
Oh Ma Baby
Always

Hot Issue
Released: November 22, 2007
Sales: 123,000+
Language: Korean
Intro - Hot Issue
바보 (Fool)
But I Love U (Sampling By Rhu of Redd Holt Unlimited)
I Don't Understand
Crazy Dog (Sampling By 환상 속의 그대 Of Taijiboys)
http://www.youtube.com/watch?v=dna29ecVF9I (Last Farewell)

For The World
Released: January 4, 2008
Language: English
Intro - VIP (English Version)
Big Bang (English Version)
How Gee
Lies (English Version)
So Beautiful (English Version of Unknown Number)
La La La (English Version)
Together Forever (English Version of A Fool's Only Tears)
Always (English Version)

With U
Released: May 28, 2008
Language: English
Gotta Be With U (Intro)
With U
Baby Baby (English Version of Last Farewell)
This Love (English Version)
Mad About You (English Version of Fool)
We Belong Together (English Version)
Shake It (Feat. Ji Eun)(English Version)
My Girl (Tae Yang Solo) (Japanese Version)

Stand Up
Released: August 8, 2008
Language: Korean
Sales: 169,000(HANTEO Chart)(still charting)
Intro - Stand Up (by G-dragon)
하루하루 (by G-dragon/Daishi-Dance)
Heaven (by G-dragon/Daishi-Dance)
착한 사람 (by T.O.P)
Lady (by G-dragon/Teddy of 1TYM)
Oh My Friend ft. No Brain (by G-Dragon/No Brain)

Credit :  KPOP Groups (B2ST, SUJU, Shinee, 2PM, 2AM , SNSD, F(x), Kara, T-ara, BigBang, etc. )

Want to know more? Click!

F.T Island Profile and Facts



FT Island is the name of the South Korean pop-rock band (genre: rock ballad) which consist of five talented boys. This is not your usual boy band where all they do is sing and dance on stage. These talented lads actually play their own instruments.
F.T. Island stands for Five Treasure Island as each of the members are so cherished and thus they are referred to as a “treasure”. Don’t ask me how “island” came into the equation. The band has an official colour, and it’s yellow. Their fans carry and wave yellow flags known as “pentasticks” to show their love and support.

Their debut album, Cheerful Sensibility was the sixth best-selling album in South Korea for 2007, selling 79,789 copies. This album consist of 13 tracks and you will hear work from famous producers who produced for SG Wannabe and Japanese band SMAP. The album was repackaged and re-released on December 3, 2007 with three additional songs, a photobook, photocards, and a mixing program (Music 2.0) so that you can play around with the levels of the instrument and vocals in the album. The repackaged version is called The Refreshment and it sold another 25,724 copies!

The group will hold their first concert in Malaysia on 30 March, 2008 at Sunway Lagoon Amphitheater.

FT ISLAND FACTS
1. FTI debut stage was on 2007/06/07 at Mnet M!countdown.
2. 2 members participated in musicals first it was Jaejin in "Sonagi" then Hongki in "Midsummer Nights Dream".
3. Hongki acted in a drama called "You're Beautiful".
4. Minhwan acted in a drama called "The Road Home".
5. Jaejin acted in a sitcom called "Unstoppable Marriage".
6. out of the 5 (6) members of FT Island, 3 of the members have acted in dramas.
7. FTI know each other so well that jonghun didin't even have to explain. he would say, "Jaejin. you know" . Jaejin goes, "Ah~~ I know".
8. the most memorable episode in Japan was when Seunghyun sang "I'm a singer" in front of members. it was a day Seunghyun felt down and he composed it, eating KyuDon. the song went, "I'm singer, I sing it with my soul 'coz I got KyuDon.
9. though Hongki liked the dog, he wouldn't take care of her, he'd say Seunghyun to clean after her.
10. the members like brothers and there is no mother/father figure.
11. Hongki wants to go to US and produce an album in a different name. if things go well, FtI will let FnC know and debut in US.
12. Hongki once made biz plan with CnB Yonghwa to sell jewelry with Jang Geun Suk full support during You're Beautiful.
13. FTI wish to a camp with 150 to 200 fans for 1 night 2Day.
14. Jaejin took off all of his clothes while sleeping unconsciously. Hongki saw it couple of times already. He has 'sleep-undressing'.
15. apparently Seunghyun is the weakest of all members. he's been known as a 'walking hospital' ever since FnC academy trainee.



  • Choi Jong Hun
Choi Jong Hun (최종훈) – Leader, piano and guitar
Prior to joining FT Island, Jong Hun was well known online as an “Ulljjang” or Net Idol. He is a very talented pianist and has played the piano since he was six years-old. His fans love him even though he could be pretty awkward and cheesy on stage.
Chinese Name: 崔钟勋
Korean Name: 최종훈
Birthday: 7th March 1990
Height: 178cm
Weight: 60kg
Blood Type: A
Hobbies: Listening to Music, Internet
Family Members: Parents
Specialty: Piano
Nickname: A sexy Hun
Central Point of Charm: Nose
Favorites: Eating, Music

JONG HUN FACTS
1. He feels most happy when performing with Ft Island members.
2. His ideal girlfriend is someone who is easy going.
4. His bad habit is always licking his lips
5. His favorite Jap word is dokidoki.
6. His favorite colour is blue, green.
7. He likes Eric Clapton.
8. His attraction is his nose.
9. One of his nickname is MBC (which stands for magazine butter and cheese).
10. practiced the guitar for 2 years
11. known for being cheesy/awkward
12. fave Jap word is dokidoki (sound of a fast heartbeat)
13. respect Matt Belamy (Muse)
14. if he was dared to take a cosplay dare, he will become a female highschool student
15. will travel the world if he had a month of vacation (Ask me to join!)
16. most emarassising moment is he makes mistakes. he claims he always make mistake, therefore, he's always embarassed
17. first thing done when he woke up is to check his cellphone
18. received a guitar before from a fan
19. starred in Hong Jin Young's music video love battery
20. he is the most straight forward member in the team
21. he would like to try out both singing and acting too
22. Jonghun is known to be the most charismatic among Primadonnas and FTI themselves.
23. Jonghun may seems to be very innocent but in fact he is the one who hold grudges and petty according to the other members.
24. Jonghun dances better than the other members when it comes to girl group dances.
25. Jonghun's favorite ice cream are Candy Bar and Baskin Robin

  • Lee Hong Gi
Lee Hong Gi (이홍기) – Lead Vocalist
Hong Gi first debuted as a child actor but later decided to be a singer. He has appeared in KBS2′s kids drama “Magic Kid Masuri” and MBC’s TV drama “Bingjun”. On EBS TV, he appeared in numerous dramas such as “Ggangsuni” and was nicknamed “EBSHongstar”. He has kept the name Hongstar ever since.
Chinese name: 李弘基
Korean name: 이홍기
Birthday: 2nd March 1990 Lunar: 6th February
Height: 176cm
Weight: 60kg
Blood Type: AB
Hobbies: Singing, Listening to Music, Football, PC games, Cooking
Family Members: Parents, Younger Sister
Specialty: Singing, Football
Nickname: Lovable Revolting Kid
Central Point of Charm: Eyes when smiling
Favorites: Everything except green Pepper, Thrilling things
Educational Background: Studying in SungJi High School Year 2
Favorite Singer: Nickelback
Lover Types: A girl who acts like a child

HONG KI FACTS
1. Got an acting role when he met a man at a fashion show (his uncle was a fashion model)
2. When he was young, he dreamt of becoming a police officer and actor
3. Previously had a gf who was 2 years older than him
4. He used to fart during practice
5. He wore braces before
6. He wore tights during his school graduation
7. He is short sighted
8. He loves to camwhores
9. He used to skip meals for praticising
10. He can beatbox
11. He wants a radio DJ job
12. He always make people around him feel relaxed.. He always makes everyone smile and laugh!!
13. He HATES capsicum
14. He received a customized ipod. dog & blanket from a fan before
15. Fave jap word is pekopeko (im starving)
16. Bad habit is picking nose
17. He is good in soccer
18. He can cooking
19. If he had a month of vacation, he will spend time at home and with his friends and eat with his family
20. His most embarassing moment is when he makes mistake during recording session

  • Lee Jae Jin
Lee Jae Jin (이재진) – Bassist
In 2007, Jae Jin landed the prominent acting role in the KBS drama “Unstoppable Marriage”. Since then, his individual popularity has soared. He is known to be the smart and serious one. But he is not like that all the time, and can often be seen goofing around with his fellow bandmember Hong Gi.
Chinese Name: 李在真
Korean Name: 이재진
Birthday: 17th December 1991
Height: 177cm
Weight: 58kg
Blood Type: A
Education: Seongji High School
Hobbies: Surfing the internet and asking questions about music (he is very curious about it)
Likes: Money, food and music
Family Members: Parents and elder sister
Central Point of Charm: Lips

JAEJIN FACTS
1. Hobby: Surfing the Internet, Asking questions to music teachers & sunbaes.
2. Claims his skin color is dark.
3. Was introduced to F&C by his older sister (Lee Jae Young, who's an actress in training at F&C).
4. Wanted to play the guitar at first but decided to try out for bass.
5. During audition, he auditioned with a bit of singing as well as playing the bass.
6. Joined the school band to get popular with girls.
7. When he was in 1st grade, used to follow a girl he likes everywhere and even send letters n then ran away.
8. Received a leopard print panties from a fan before.
9. If he had a chance to act again, he wanna play a role as a psychopath.
10. Starred in a sitcom Unstoppable Marriage.
11. Casted for Unstoppable Marriage, as he showed a great passion, had the image of a sincere young boy, the qualifications to be a musical actor.
12. Afraid of height.
13. Likes to read.
14. First kiss was when he was in 7th grade.
15. Has a collection of sunglasses but he claims none suits him.
16. During performance he didnt wear any, cause he say its hard to wear them while playing.
17. Favorite colors are black and blue.
18. Doesn't spend much money on clothings.
19. Loves to nag alot.
20. Hate stylish girl, coz he's afraid & will feel awkward.

  • Choi Min Hwan
Choi Min Hwan (최민환) – Drummer
The baby of the group gets to play the drums! Barely 16 years-old, he has been playing the drums since age 12. Min Hwan’s favourite food is chicken and he usually poses for the camera with his “double peace sign”.
Chinese Name: 崔珉焕
Korean Name: 최민환
Birthday: 11th November 1992
Height: 171cm
Weight: 55kg
Blood Type: A
Education: Eunil Information Industrial High School
Hobbies: Listening to music, going on the internet to look up news*
Family Members: Parents and younger brother
Specialty: Playing the drums and eating fried chicken
Nickname: SaOhJing
Central Point of Charm: Cuteness

MIN HWAN FACTS
1. Interests is listening to songs and play computer game.
2. Acting debut in a drama series - The Road Home (2009).
3. Loves Linkin Park, Hoobastank.
4. Fave color pink, white and yellow.
5. Has a big mole (birthmark) on his back.
6. Favorite flowers is Dandelion.
7. Was especially known for his adorable aegyos.
8. The easiest member to wake up.
9. Always cleaning up after the other members.
10. Have never receive any love letters BEFORE debut.
11. Minhwan's parent has a restaurant.
12. Loves chicken.
13. Likes pikachu.
14. Favorite snack is potato chips.
15. Besides drum, he can also play the guitar, bass and the piano.
16. He doesn't like celery.
17. Said to always wear the same clothes after it has been washed.
18. Likes eating barbecued meat.
19. Said (by other members) to be someone who keep breaking promises.
20. Hate bugs.
  • Song Seung Hyun
The latest edition to the band (he replaces Oh Won-bin) sings vocals, raps and plays the guitar.
position: vocal, rapper, bass guitar
date of birth: august 21, 1992
height: 180 cm
weight: 60 kg
best feature: dimples
talents: rap
hobbies: listening to music, acting

SEUNGHYUN FACTS
1. Seunghyun thinks he looks good on his school uniform.
2. Seunghyun likes black rose.
3. He’s asking SHINee’s Key to introduce some nice gilrs to him [IMR].
4.#seunghyunsaid if Hongki hospitalized he will replace him as the main vocal.
5. He likes study English. When study english, he gets dizzy
6. He likes swimming and reading and surfing the net.
7. He fought with his dog before and put it on his diary.
8. He always skip class before w/out his parents knowing.
9. Seunghyun is very pretentious.
10. His longest sleeping record is 27 hours.
11. He dubted with 2.400 ANTIS.
12. According his professionals, the mist photogenic is Hongki and the worst is SeungHyun.lol.
13. He loves to bully his hyungs.
14. He loves bullying Hongki, he thinks it’s the happiest.
15. FTI members thinks that seunghyun is different from other people.
16. He loves MUSE and SMAP.
17. He hates math *me too*.
18. He admires Daesung of Big bang.
19. Eventough Seunghyun likes electric guitar, he love the accoustic one.
20. His dream is to be singer song writer.
21. He wants to sing and play the accoustic guitar in the future.
22. He wish to move people’s hearts just with his voice and the guitar.
23. His nickname is 16 dimensions.
24. His attraction is his dimple.
25. Seunghyun has a little brother name Song Se Hyun ( a FNC trainee)
26. Seunghyun favorite food is beef.
27. Seunghyun also composed and wrote the lyrics for “ I’m a Singer”.
29. Seunghyun together with Jaejin and Kaji Katsura wrote the lyrics for Flower Rock.
30. Seunghyun wrote the lyrics for Brand New Days and Winters Night
31. Seunghyun believed tha he's most sensitive to most things and show tantrums easily.
32. Seunghyun think that practising is more important than exercising.
33. He learnt the piano for 7 years.
34. Seunghyun grow 1cm this years,therefore he’s now 181cm tall.
35. According to Jaejin, Seunghyun hold a little grudges.
36.A trainee for 3 years
37. A good boy in his parents eyes but he actually skipped school with his parents
38. Ft Island means fate of God to him.
39. Seunghyun did a cover of “ can’t take my eyes off you” .
40. Seunghyun fav's brand are Nike & Louis Vuitton
41. Seunghyun likes to play badminton, football and table tennis
42. His type of girl must have coca cola body LOL
43. thinks his best feature are his eyes and chin
44. childhood dream was to be a movie star
45. love to dress up like a rich bachelor altough he doesn't have any branded clothes in his wardrobe
46. seunghyun's favorite drink is Cola Cola
47. seunhyun wants Jaejin to change his habit of always wanting to win when it comes to online games
48. Seunghyun likes to play prank on people especially FTI members. he once mad them listen to him in the lift and they missed their levels.
49. Seunghyun can sing very well if he's seriously singing. if not, it's just for fun. check out I'm a singer
50. Seunghyun likes to make people laugh.
51. until now. his parents are still not aware that he frequently skipped class.
52. Seunghyun is known to be the party animal in FTI.
53. Seunghyun hates pineapple

Oh Won Bin announced that he has left the group in January 2009. He enrolled in Gyeonggi University to continue his studies.

New member Song Seung-hyun joined FT Island as Won-bin’s replacement.

Former member:
  • Oh Won Bin 
Oh Won Bin (오원빈) – Guitar, vocals, rap
Won Bin is not only skilled in music, but also in martial arts. He is an accomplished kickboxer and has been training since childhood. He is know to be the tough and macho one in the group.
DOB: 26 March 1990
Height: 180cm
Weight: 63kg
Blood Type: O
Best known for his: Smiling eyes, muscular arms and toned abs

Credit :  KPOP Groups (B2ST, SUJU, Shinee, 2PM, 2AM , SNSD, F(x), Kara, T-ara, BigBang, etc. )
Want to know more? Click!

Girls Generation Komentari Pernikahan Dini Sunye Wonder Girls




Girlband Girls Generation mengungkapkan pendapat pribadi mereka mengenai pernikahan dini leader girlband Wonder Girls, Sunye yang rencana digelar pada 26 januari nanti.

Pernikahan Sunye itu merupakan pernikahan idol K-Pop pada usia yang begitu muda yakni 23 tahun, sama seperti usia rata-rata member Girls Generation. Sehingga menjadi perhatian luas dari pelaku industri Hallyu dan fans.

Melalui sebuah intervie yang digelar di Apgujeong-dong, Girls Generation memberikan pesan selamat untuk Sunye, "Banyak member kami yang sangat dekat dengan Sunye. Kami sudah bertemu dengan calon suami Sunye dan sedikit cemburu. Kami bahagia dengan keputusan mereka," papar Taeyeon.

Ketika ditanya mengenai pernikahan Sunye yang masih dalam usia muda, Seohyun menjawab, "Aku rasa merupakan sesuatu yang menyenangkan jika kau bertemu dengan seseorang yang akan menghabiskan waktu denganmu bersama di sisa hidupmu dalam usia yang cukup muda,"

"Siapapun dari kami yang akan menikah terlebih dulu, kami akan bahagia. Namun dia harus mendapat ijin dulu dari member lainnya," canda Tiffany



Credit : KpopersII Line
Want to know more? Click!

Beberapa Artis SM Entertaiment Adalah Pecinta INDONESIA


1. Leeteuk SJ sangat menyukai INDONESIA, bahkan dia rela
menunda jadwal wamilnya saat itu,
dan memaksakan diri tampil di SM
TOWN JKT walaupun sedang kurang
sehat, dan Leeteuk juga sedikit hafal
bahasa Indonesia, dan mengatakan
"Saya suka Indonesia gadis" \=D/

2. Eunhyuk pernah memakai batik
dalam performnya

3. Heechul pernah mengenakan
blankon khas INDONESIA

4. Sooyoung SNSD adlh member
SNSD yg sedikit mirip gadis
Indonesia, pdahal dia tdk
berketurunan Indonesia, tp
kabarnya kakek dari ayahnya
memiliki sedikit keuturunan
Indonesia (rumor), Soo juga paling
ramah dan lancar menyapa sones
ina saat SM TOWNJKT :")

5.Member dari SuJu juga menyukai
kuliner INDONESIA, dan salah
satunya : Sate Ayam, Gorengan, Mie
Kari, dll

6. Member SNSD semua mengatakan
bahwa sate ayam lebih lezat sedikit
drpd kimchi

7. Taemin SHINee pernah memakai
topi dari Indonesia yg bertuliskan
"WOLES" :DD

8. Yoona SNSD ingin sekali berbulan
madu di BALI,INDONESIA

9. Saat kemerdekaan RI, Siwon SJ
pernah meng-tweet di akun
twitternya ucapan selamat
kemerdekaan dan memposting
sebersit bendera merah putih Indonesia :")

10. Jessica dan Yuri mengatakan
tidak ada yg lebih indah drpd BALI,
mereka berdua adlh member SNSD
yg pernh melancong ke Bali bersama


11. BoA suka shooting di BALI

12. Donghae SJ ingin menikah di
sebuah resort indah seperti di pulau
BALI, INDONESIA

13. Shindong SJ mengatakan "hatur
nuhun"

14. Coba lihat di teaser IGAB di MV
Dancing Queen, sedikit dri bahan
bajunya itu bermotif BATIK

15. Sulli F(X) pernah memakai
seragam bermotif seperti BATIK di
dramanya "To The Beautifull You"
*bisa cek sendiri diMV yg feat
Taeyeon itu

16. Sooyoung,Yuri dan Yoona
menjadikan INDONESIA sebagai
negara favorit mereka

17. Hyoyeon mengaku surprise
ulang tahun yg paling mengesankan
dri penggemar adlh saat dia
disorakin di SM TOWN JKT di
INDONESIA

18. Lirik Lagu SNSD Terispirasi oleh
INDONESIA
AYO GG " AYO adalah bahasa
indonesia
Dan sooyoung yg menyanyikan part itu
karena wajahnya yg mirip orang
INDONESIA dan yg lebih fasih bhs Indonesia nya .


Credit : KpopersII Line
Want to know more? Click!

Nama - nama Fans Korean Idols

1. Super Junior: Everlasting Friends (ELF)
    - Super Junior M: Flawless
    - Leeteuk (Park Jungsoo): Angel, Jungsooholic, Blue Wingers
    - Kim Heechul: Petals
    - Tan Hangeng: Gengfans, The Knight, Beijing Fried Rice Lovers
    - Yesung (Kim Jong Woon): Clouds
    - Kangin (Kim Young Woon): Camomile, Kangin Supporters
    - Shin Donghee: ShinsFriends
    - Lee Sungmin: Pumpkins, Danhobak
    - Eunhyuk (Lee Hyukjae): Jewels
    - Lee Donghae: Elfishy
    - Choi Siwon: Siwonest, Shibrows
    - Kim Ryeowook: Ryeosomnia
    - Kim Kibum: Snowers
    - Cho Kyuhyun: Sparkyu, ChoKyulate, Kyute, Gamers
    - Zhoumi: Honey
    - Henry Lau: Strings
 
2. SHINee: SHINee World (Shawol)
    - Onew (Lee Jinki): MVP’s
    - Kim Jonghyun: Blingers
    - Key (Kim Kibum): Lockets, Almighty
    - Choi Minho: Flames
    - Lee Taemin: Minst

3. Big Bang: VIP
    - G.D.: Dragons
    - TOP: Charmers
    - Taeyang: Soulmates
    - Daesung: Jokers
    - Seungri: Champions

4. EXO: Exotics
    - EXO-K: Longitude
    - EXO-M: Latitude

5. 2PM: Hottest

6. 2AM: I AM

7. FT Island: Primadonna

8. SS501: Triple S

9. TVXQ/DBSK: Cassiopeia

10. SNSD/Girls Generation: Sone
     - Taeyeon : Taegangster Unite
     -  Jessica : Gorjess Spazer
     -  Tiffany : FanyTastic
    - Sunny : SunShiner
     -  Hyoyeon : HyoHunnies
     -  Sooyoung : Sooyoungster
     -  Yuri : Yurisistable
     -  YoonA : YoonAddict
     -  SeoHyun : SeoMates



11. Wonder Girls: Wonderful

12. T-Max: MightyMax

13. CN Blue: Boice (Blue of Voice)

14. 2NE1: Blackjack

15. MBLAQ: A+ 

16. B2st/Beast: Beauty, Beastly

17. Afterschool: Playgirlz 

18. U-Kiss: Kiss Me

19. Miss A: Say A

20. Jewelry: Jewelry Box

21. Bi Rain: Cloud

22. BoA: Jumping BoA

23. T-Ara: Diadem

24. Lee Seung Gi: Airen 

25. KARA: Kamilia

26. f(x): Aff(x)tion

27. BEG: Everlasting

28. CSJH The Grace: Shapley

29. 4Minute: 4nia
 
30. Monday Kiz: Daily Monki

31. Shinhwa: Shinhwa Changjo

32. Child of Empire (ZE;A): ZE;A’s

33. Supernova (Choishinsung): Stardust

34. Se7en: Lucky Seven

35. Ast1: Eunice

36. Epik High: High School

37. VOS: Soulmate

38. SM The Ballad: Balladears

39. H.O.T: White Angels

40. Kangta: Club K.I.T

41. Trax: Traxian

42. Kim Jong Kook: Papitus

43. Paran: Blue Ciel

44. Gavy NJ: Happiness

45. Yoon Eun Hye: NERI

46. YounHa: YounHapia

47. Infinite: Inspirit

48. F.Cuz: Infocuz

49. DGNA: D-NAngels

50. Teentop: Angel

51. Lee Minho: Minoz

52. Kim Sang Bum: Bummies


Credit : Kpopers Line 
Want to know more? Click!
 
prexious Blogger Template by Ipietoon Blogger Template